Social Icons

twitterfacebookgoogle pluslinkedinrss feedemail

Sabtu, 31 Mei 2014

Peralataan Kerajinan dari Bahan Lunak

Peralatan yang dibutuhkan dalam pembuatan produk karya kerajinan dari bahan lunak bergantung kepada jenis bahan lunak yang digunakan. Karena bahan yang dikerjakan bersifat lunak, maka satu set peralatan bisa dipakai untuk berbagai jenis bahan lunak.

Pahat Ukir

Pahat ukir biasanya dijual 1 set. Terdapat pahat dari logam dengan gagang kayu atau plastik, serta ada pula pahat ukur terbuat dari kayu seluruhnya.

Ball Stylus Set

Berguna untuk membuat model lekukan bunda pada benda kerja

Clay Tool Kayu dan Kawat

Merupakan peralatan untuk pekerjaan memahat dan menusir dimana mata pahat atau mata tusir terbuat dari kayu dan kawat.

Pisau

Pisau berfungsi untuk membuat irisan pada benda kerja.

Sikat Pembersih

Sikat berfungsi sebagai pembersih serpihan-serpihan.

Kuas

Kuar berfungsi untuk pekerjaan mewarnai benda kerja.

Caliper

Caliper berfungsi sebagai jangka pengukur.

Rubber Finishing Tool

Merupakan penghapus untuk pekerjaan finishing (penyelesaian akhir).

Cetakan (Mold)

Terdapat aneka cetakan untuk berbagai keperluan pembuatan produk karya kerajinan clay dengan cara dicetak.

Lampiran

  • Untuk mengunduh file materi diatas, silahkan klik disini.
  • Klik disini untuk mengunduh RPP-02 PKWU Kerajinan Kelas XI Semester Gasal

12 komentar:

  1. mohon ijin mengunduh materi dan rpp pkwu kelas 11. terimakasih

    BalasHapus
  2. Silahkan dan terima kasih atas kunjungannya ke blog ini. Materi dan RPP lanjutannya sedang dipersiapkan dan akan diposting secepatnya

    BalasHapus
  3. mohon ijin ngunduh pak, nwn

    BalasHapus
    Balasan
    1. Silahkan, dan makasih telah mengunjungi blog ini. Senang sekali bisa berbagi.

      Hapus
  4. Terima kasih pak materinya, ijin ngunduh ya...?

    BalasHapus
  5. terima kasih pak...sangat membantu sekali

    BalasHapus
  6. mohon ijin unduh juga pak ya?

    BalasHapus
  7. sangat membantu, terima kasih.

    BalasHapus
  8. pertamax...!! dua jempol buat admin, terima kasih.. ;)

    BalasHapus
  9. Mohon ijin mengunduh pak.
    Rpp prakarya selanjutnya di nanti.

    BalasHapus
  10. Untuk KD 3.1 dan 4.1, kan sudah, untuk 2 x pertemuan , yg RPP 01, lha untuk RPP yang KD berikutnya bagaimana ???, kalau untuk praktik kerajinan dari bahan lunak yg cocok utk siswa STM , npo nggh pk ??

    BalasHapus
  11. nuwun sewu nderek ngunduh admin
    maturnuwun......

    BalasHapus